Lebih Dekat dengan Etnik Betawi

Etnik Betawi merupakan salah satu suku yang mayoritas warganya bertempat tinggal di kota Jakarta. Eksistensinya sudah ada sejak zaman penjajahan Belanda.

Banyak kuliner betawi yang tidak kalah lezatnya dibanding kuliner dari suku lainnya di Indonesia. Selain itu, keragaman budaya yang dimiliki oleh etnik Betawi juga banyak yang unik dan masih terjaga hingga kini. Di antaranya:

Ondel-Ondel

Sepasang boneka raksasa khas etnik Betawi biasa dikenal dengan nama Ondel-Ondel. Sering dijadikan sebagai bentuk pertunjukan dan biasa tampil pada pesta-pesta rakyat Betawi. Bahan yang digunakan untuk membuat Ondel-Ondel ini biasanya dari bambu yang dianyam dan dicat warna merah dan biru pada bagian wajahnya. Ondel-Ondel perempuan dilambangkan dengan wajah warna merah sedangkan laki-laki dengan wajah warna biru.

Written By
More from Etnikom
Tak Kalah Cantik dari Pantai di Bali, Inilah Pantai Pandan Pandeglang yang Bernuansa Bali
Wisata pantai menjadi salah satu tujuan utama yang banyak dikunjungi oleh wisatawan...
Read More
Join the Conversation

1 Comment

Leave a comment
Leave a comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *